Text
SEJARAH NUSANTARA YANG DI SEMBUNYIKAN
Apakah pemberontakan yang dicanangkan Pangeran Diponegoro hingga memicu perang Jawa merupakan dalih untuk memahkotai diri lepas dari takhta Mataram ?. Apakah benar letusan tambora pernah menyapu peradaban bercorak kesultanan Islam hingga tak berbekas ?. Apakah benar akar pemikiran Bung Karno adalah ajaran teosofi Tarekat Mason yang dia peroleh dari ayahnya?. Sejarah Nusantara yang disembunyikan berisi fragmen sejarah yang telah berhasil ditemukan, entah ini karena disembunyikan atau tersembunyi (belum ada penelitian yang mengungkap). isisnya terbagi menjadi empat periode, yaitu amsa Hindu-Budha, masa Islam, masa Kolonial, dan masa Pasca Kemerdekaan.
Tidak tersedia versi lain